• Berita Terbaru

    Alumni ESQ mengikuti Pelatihan Manajemen Sholat di Menara 165

    Photo bareng -2 Sebanyak 156 alumni ESQ dengan penuh antusias mengikuti Pelatihan Manajemen Sholat menuju Khusyu’ dan Nikmat (MSKN) pada tanggal 10-11 Januari 2009 yang diselenggarakan di Gedung Menara 165 Jl. Simatupang, Jakarta Selatan. Peserta pada pelatihan tersebut langsung dibimbing oleh Instruktur yang juga merupakan penggagas MSKN, Ustadz Ansufri Idrus Sambo, dengan dibantu oleh para asisten trainer. Berita Selanjutnya ….

  • Sekretariat

    Jl. Cempaka G1

    Budi Agung

    Bogor - Jawa Barat

    16710

    Telp. 0251 8315 914

    Fax. 0251 8315 914

    Manajemensholat@gmail.com

    100_3269

  • Translate This Site

  • Aktivitas Info

    Mei 2008
    S S R K J S M
     1234
    567891011
    12131415161718
    19202122232425
    262728293031  
  • Silaturrahim

    • 345.209 pertemuan
  • Arsip MSKN

  • Kategori

  • Tulisan Terakhir

  • Komunitas

    Indonesian Muslim Blogger

Berat Ringannya Masalah Bergantung Kepada Kebesaran Jiwa Dalam Menghadapinya

logoRenungan

Saudaraku, berat ringannya atau sulit mudahnya suatu masalah tidak tergantung kepada besar kecilnya masalah tersebut tapi tergantung kepada besar kecilnya jiwa dan hati kita dalam menghadapi masalah-masalah tsb. Betapa banyak masalah-masalah kecil yang menimpa seseorang tapi karena jiwanya kerdil dan hatinya sempit maka masalah-masalah tersebut menjadi berat dan sulit baginya. Namun sebaliknya ada orang yang ditimpa masalah-masalah besar tapi karena dia berjiwa besar dan berhati lapang maka masalah-masalah tersebut terasa ringan dan mudah baginya

Renungan ini disampaikan kepada jamaah MSKN melalui SMS setiap Dzuhur langsung dari Ustad Ansufri Idrus Sambo (penggagas Manajemen Sholat)